SUMEDANG, SabaraNews - Pada hari Senin 14 Oktober 2024, PJ Bupati Yudia Ramli kunjungi RSUD Pemerintah Daerah Kabupaten Sumedang, yang langsung disambut dan diterima oleh Dirutnya dr. Enceng, yang lansung Masuk mengunjungi keadaan RSUD tersebut.
Dalam kunjunganya PJ Bupati survey Proyek yang sedang dilaksanakan yang mana pembangunan ini menghabiskan anggaran milyaran rupiah, sekitar 23 Milyar lebih, dengan pemenang tender oleh PT.Sultan Sukses Mandiri.sementara kegiatan pembangunan ini ada beberapa rmritik yang pelaksanaannya oleh beberapa pelaksana, bahkan ada yang dari putra daerah.
Dalam kegiatan monitoring pembangunan tersebut, awak media mencoba mempertanyakan kaitan Launching RSUD dalam penggantian nama saat itu menjadi RSU " Umar Wirahadikusumah Kusumah", yang dilaksanakan di Asia Plaza beberapa bulan yang lalu, namun hingga kini belum diganti ??, cuma sayang tidak sempat dipertanyakan kepada PJ Bupati,oleh awak media , karena alasan waktu. yang mana pada Launching tersebut Beliau hadir.
(Red)